Lebih suka disebut member JKT48, daripada member AKB48 yang belajar ke luar negeri
Sebagai member AKB48 yang ditransfer ke JKT48 untuk belajar, Haruka
Nakagawa ternyata lebih suka disebut member JKT48. Yup, kepada Sponichi,
cewek berusia 21 tahun ini juga merasa lebih dewasa di Jakarta.
"Saya merasa lebih bertanggung jawab," ungkapnya. "Saya lebih menganggap diri saya "member JKT" daripada "member AKB yang belajar di luar negeri."
Di Jakarta, Haruka nggak sekedar belajar. Ia juga ingin membuat JKT48 makin sukses. "Kami merilis CD JKT di Jepang, dan kami ingin pergi ke seluruh Asia, termasuk Jepang, jadi kami nggak dibayangi oleh AKB. Saya ingin mendukung anggota JKT, dan membuat JKT diketahui lebih banyak orang," lanjutnya.
SUMBER
"Saya merasa lebih bertanggung jawab," ungkapnya. "Saya lebih menganggap diri saya "member JKT" daripada "member AKB yang belajar di luar negeri."
Di Jakarta, Haruka nggak sekedar belajar. Ia juga ingin membuat JKT48 makin sukses. "Kami merilis CD JKT di Jepang, dan kami ingin pergi ke seluruh Asia, termasuk Jepang, jadi kami nggak dibayangi oleh AKB. Saya ingin mendukung anggota JKT, dan membuat JKT diketahui lebih banyak orang," lanjutnya.
SUMBER
0 komentar:
Post a Comment